hijab
Renungan Penuh Makna dan Nasehat

Renungan Penuh Makna dan Nasehat

6 Agu 2024
399x
 | Ditulis oleh : Admin

*SEBUAH RENUNGAN*
*RENUNGAN NASEHAT*

Siapa yg mencipatkan kita ? Allah...
Siapa yg menjamin rezeki kita ? Allah...
Siapa yg mengampuni dosa-dosa kita ? Allah...
Siapa yg memberikan Husnul Khatimah kita ? Allah...
Siapa yg memberikan pahala kita ? Allah...
Siapa yg memberikan hidayah kita ? Allah...
Siapa yg menghisab kita ? Allah...
Siapa yg Maha Kuasa ? Allah...
Siapa yg memiliki langit bumi berserta isinya ? Allah...
Siapa yg memiliki surga ? Allah...

Jika kita sadari bahwa semua dari Allah dan milik Allah lantas mengapa kita risaukan hinaan dan omongan buruk orang lain kepada kita ??

Bukankah tuhan kita bukan omongan orang, tulisan orang, hinaan orang, penilaian orang.
Karena itu, Selama kita di jalan yg benar dan berbuat baik, Maka jalan saja terus, jangan pedulikan mereka, sebab tujuan kita Allah.

Percayalah!! Meskipun seluruh manusia menghina kita, merendahkan kita, berusaha mencelakakan kita, tidak akan pernah berubah takdir yg telah Allah berikan kepada kita.
Dan ingatlah pula bahwa kelak kita juga akan sendiri-sendiri, Maka apa pedulinya dengan hinaan dan penilaian buruk manusia.

Allah 'Azza wa Jalla berfirman :
Dan kamu benar-benar datang sendiri-sendiri kepada Kami sebagaimana Kami ciptakan kamu pada mulanya..." (QS. Al-An'aam [6]: 94)

AI-Hasan aI-Bashri rohimahullah berkata, ??
Wahai anak Adam ketahuilah bahwasanya sungguh..
1. Engkau akan mati sendirian..?
2. Masuk ke liang kubur pun sendirian.
3. Dibangkitkan sendirian, dan
4. Mempertanggung jawabkan perbuatanmu juga sendirian. (Bahrud Dumuu' hal: 102)??

Demikianlah kelak keadaan setiap manusia pada hari kiamat, ia akan datang dihisab sendiri-sendiri untuk menghadapi perhitungan amal dan pembalasanya, sebagai mana dahulu ia di ciptakan di dunia pertama kali dalam keadaan tanpa alas kaki dan telanjang.

Dan pada hari itu tak seorang pun dapat membantu atau menolong kita, meskipun didunia dahulu mereka sangat perhatian atau sebaliknya mereka dahulu membenci kita. Karena pada hari itu kita sendirilah yg akan mempertanggung jawabkan semua perbuatan kita.

Semoga Allah 'Azza wa Jalla memberikan kita keteguhan hati, kesabaran dan keistiqomah di jalan-Nya, sehingga kelak kita dapat berkumpul di surga-Nya. Aamiin.
 

Baca Juga:
Akhlak Mulia dapat Dilihat dari Perilaku Baik dan Buruk Seseorang

Akhlak Mulia dapat Dilihat dari Perilaku Baik dan Buruk Seseorang

Lifestyle      

6 Jun 2023 | 1095


Akhlak adalah suatu ilmu yang menjelaskan arti baik dan buruk, menerangkan apa yang seharusnya dilakukan oleh seorang manusia kepada yang lainnya. Sedangkan ilmu akhlak adalah ilmu yang ...

Cara Mudah dan Cepat Transfer Ovo ke Shopeepay

Cara Mudah dan Cepat Transfer Ovo ke Shopeepay

Tips      

9 Jul 2021 | 11972


Shopee adalah salah satu marketplace terbesar di Indonesia selain Tokopedia dan juga Bukalapak, Untuk itulah Shopee menghadirkan layanan pembayaran yang mudah dan cepat yang diberi nama ...

Solusi Pendidikan Anies Baswedan

Menghadapi Tantangan Global, Program Beasiswa Solusi Anies Baswedan untuk Pendidikan

Pendidikan      

8 Agu 2023 | 821


Anies Baswedan, sebagai seorang yang memahami dunia pendidikan, memiliki berbagai solusi untuk memperbaiki dan mengubah sistem pendidikan di Indonesia agar menjadi lebih baik. Dengan ...

Kampanye Di Sosial Media Dan Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Pakai Jasa Promosi

Kampanye Sosial Lebih Berdampak dengan Bantuan Jasa Promosi Isu

Tips      

14 Apr 2025 | 271


Di era digital saat ini, kampanye sosial menjadi semakin penting untuk meningkatkan kesadaran publik terhadap berbagai isu yang terjadi di masyarakat. Namun, untuk mencapai tujuan tersebut, ...

Bersabarlah untuk Meraih Surga

Bersabarlah untuk Meraih Surga

Nasional      

27 Feb 2023 | 851


Saudaraku, meraih Surga bukanlah hal yang mudah, yang cukup diraih dengan cara berangan-angan dan malas-malasan. Penduduk Surga itu adalah orang-orang yang diuji dengan berbagai perjuangan ...

Pentingnya Mengasah Skill Critical Thinking bagi Anak SD

Pentingnya Mengasah Skill Critical Thinking bagi Anak SD

Pendidikan      

5 Sep 2023 | 834


Di dunia kerja saat ini, kemampuan critical thinking atau berpikir kritis menjadi salah satu kriteria utama ketika mencari karyawan baru. Oleh karena itu, penting bagi kita sebagai orang ...