Tryout.id
Surat Cinta Teruntuk Suami Sesurga

Surat Cinta Teruntuk Suami Sesurga

1 Nov 2024
303x
 | Ditulis oleh : Admin

Dear suami,
Luangkan waktumu berdua dengan istri tercinta! Sibuk seharian dengan aktifitas masing-masing, suami yang bekerja setiap hari, begitu juga istri setiap hari menyiapkan segala keperluan kebutuhan anak, rumah, dan suami. Menjaga dan merawat anak-anak di rumah.

Tak ada salahnya, saat santai luangkan waktu hanya berdua, saling bercerita dan canda tawa. Tidak harus ke tempat yang mewah, pergi ke taman sambil makan cemilan sebungkus berdua sudah terasa nikmat dan indah.

Masyaallaah Duduk berdua saling bercerita, mendengarkan curhatan dari istri tercinta. Istri pun dengan senyum indah mendengarkan suami bercerita. Dengan saling mendengarkan dan menyimak, memberi pelukan dan genggaman cinta. Perhatian dan meluangkan waktu untuk bercanda dengan istri tercinta termasuk salah satu sifat Rasulullah.

Nabi kita shallallahu ‘alaihi wa sallam sebagaimana yang diceritakan oleh istri beliau, ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha, Ia pernah bersama Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam dalam safar. ‘Aisyah lantas berlomba lari bersama beliau dan ia mengalahkan Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam.

Tatkala ‘Aisyah sudah bertambah gemuk, ia berlomba lari lagi bersama Rasul shallallahu ‘alaihi wa sallam, namun kala itu ia kalah. Lantas Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Ini balasan untuk kekalahanku dahulu.” (HR. Abu Daud no. 2578 dan Ahmad 6: 264. Syaikh Al Albani mengatakan bahwa hadits ini shahih)

Begitu pula dengan berbuat baik kepada Istri. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, beliau bersabda: “Orang yang imannya paling sempurna diantara kaum mukminin adalah orang yang paling bagus akhlaknya di antara mereka, dan sebaik-baik kalian adalah yang terbaik akhlaknya terhadap istri-istrinya” (HR At-Thirmidzi no 1162,Ibnu Majah no 1987 dan dishahihkan oleh Syaikh Al-Albani dalam As-Shahihah no 284)

Semoga suami istri yang membaca saling menjaga komunikasi keharmonisan rumah tangga, selalu meluangkan waktunya untuk saling mendengarkan curhatan. Terus bersama dijalan Allah, hingga ke Surga.
 

Berita Terkait
Baca Juga:
Dapatkan Asuransi Alat Berat Terpercaya dengan Pelayanan Terbaik Disini

Dapatkan Asuransi Alat Berat Terpercaya dengan Pelayanan Terbaik Disini

Tips      

18 Feb 2022 | 1662


Dapatkan asuransi alat berat terpercaya dengan pelayanan terbaik disini, Asuransi Astra memberikan jaminan ganti rugi terhadap tertanggung karena alat berat yang dipertanggungkan  ...

Lomba 17 Agustusan yang Lucu dan Kreatif dengan Barang Bekas

Lomba 17 Agustusan yang Lucu dan Kreatif dengan Barang Bekas

Tips      

2 Apr 2025 | 206


Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang jatuh pada tanggal 17 Agustus selalu menjadi momen yang sangat dinanti-nanti. Selain menjadi ajang untuk mengenang perjuangan para pahlawan, momen ...

Astronomi ITB: Menjelajahi Alam Semesta dari Kampus Ganesha, Pendidikan Berkualitas untuk Peneliti Bintang

Astronomi ITB: Menjelajahi Alam Semesta dari Kampus Ganesha, Pendidikan Berkualitas untuk Peneliti Bintang

Pendidikan      

14 Maret 2025 | 160


Astronomi ITB merupakan salah satu program studi unggulan di Institut Teknologi Bandung yang berfokus pada penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan tentang alam semesta. Terletak di ...

Perhitungan Biaya Pendidikan POLRI Cara Menyiapkan Dana dengan Bijak

Perhitungan Biaya Pendidikan POLRI Cara Menyiapkan Dana dengan Bijak

Pendidikan      

19 Apr 2025 | 187


Masyarakat Indonesia yang ingin berkarier di kepolisian sering kali bingung tentang besaran Biaya Pendidikan POLRI yang harus disiapkan. Pendidikan di POLRI tidak hanya membutuhkan komitmen ...

Sudah Punya 1 Juta Subscriber? Berapa Rupiah yang Didapat?

Sudah Punya 1 Juta Subscriber? Berapa Rupiah yang Didapat?

Tips      

21 Maret 2025 | 657


Menjadi seorang YouTuber dengan 1 juta subscriber adalah impian banyak orang. Tidak hanya memberikan kebanggaan tersendiri, tetapi juga peluang untuk mendapatkan pendapatan yang cukup ...

Tryout Gratis SD Online Interaktif: Belajar Sambil Bermain Tanpa Biaya

Tryout Gratis SD Online Interaktif: Belajar Sambil Bermain Tanpa Biaya

Pendidikan      

10 Mei 2025 | 245


Di era digital saat ini, pelajaran di sekolah tidak lagi terbatas hanya pada buku teks atau kelas formal. Kini, berbagai platform belajar membuat proses belajar menjadi lebih menarik dan ...